Visi Desa Sukaluyu
Terwujudnya Desa Sukaluyu yang “BERKACA”
BERKARYA Artinya :Terwujudnya Desa Sukaluyu yang mampu berdiri sendiri Aktif dan Kreatif dan berdaya saing dalam menjalankan roda pembangunan yang sesuai dengan potensi yang ada didukung dengan Sumber Daya Manusia.
CERDAS Artinya : Terwujudnya Desa Sukaluyu yang memiliki yang kualitas SDM(Sumber Daya Manusia) penduduk yang maju, danberdaya saing.
AGAMIS Artinya :Terwujudnya Desa Sukaluyu yang ISLAMI berlandaskan kepada nilai-nilai Iman dan Taqwa yang berdasarkan kepada Ketuhanan Yang Maha Esa.
Misi Desa Sukaluyu